Sunday, July 1, 2012

Baim Wong Jagokan Regina






Baim Wong menaruh rasa kagum kepada salah satu grand finalist Indonesian Idol 2012, Regina. Baim menjagokan Regina bisa keluar sebagai juara.




Penampilan Regina juga diperhatikannya dari minggu ke minggu. Bagi bintang film Dilema ini, kini Regina tampil lebih berani dalam memilih dan membawakan lagu. Baim juga memuji gaya berpakaian Regina yang menurutnya lebih seksi malam itu.


Pria bernama lengkap Muhammad Ibrahim ini mengaku sempat pindah mendukung Sean. Tapi, setelah melihat penampilan Regina kali ini, ia kembali ke Regina.

No comments:

Post a Comment