Grup band d’Masiv menjelaskan masalah tudingan plagiat di lagu-lagunya. Sebetulnya hal ini bukan hal baru bagi Ryan dkk. Di berbagai kesempatan, mereka dengan antusias selalu menjawab pertanyaan media yang mempertanyakan keaslian karya mereka.
Rian menganggap tudingan itu sebagai kritikan yang membangun.
Dia mencontohkan band luar negeri yang juga terinspirasi dengan musisi lainnya.
Lagu Natural sebagai single pertama mengawali dengan baik d'Masiv mempertahankan popularitas mereka.
Namun jika referensi apakah iya nada dan juga chord harus sama persis dengan lagu aslinya ? Well, terserah penilaian anda.
No comments:
Post a Comment